KOLERASI STATUS SOSIAL EKONOMI TERHADAP KEJADIAN KARIES GIGI ANAK TK BINA PUTRA II SUKARAME PALEMBANG

  • Sri Wahyuni Poltekkespalembang
  • Masayu Nurhayati Nurhayati Poltekkes Kemenkes Palembang
  • Rika Septiana Septiana Poltekkes Kemenkes Palembang
Keywords: ABSTRAK Latar Belakang: Status sosial ekonomi merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi status kesehatan, Perilaku hidup sehat dapat dipengaruhi oleh sosial ekonomi yaitu pekerjaan, pendapatan. Pekerjaan menunjukan Status sosial ekonomi karna dari bekerja segala kebutuhan dapat terpenuhi. Status sosial ekonomi dapat mempengaruhi, gaya hidup, dan akses terhadap informasi dan pelayanan kesehatan. Metode: Menggunakan metode deskriptif analitik dengan sampel penelitian berjumlah 44 reponden terdiri dari orang tua dan anak TK bina putra II Hasil: Orang tua yang memiliki status sosial ekonomi katagori Rendah 13,6%, Sedang .72,8%. Tinggi 13,6%. Dan anak yang memiliki karies gigi (def-t) katagori rendah 36,4%,sedang 50%,dan tinggi 13,6%. Berdasarkan uji statistik Chi Square di peroleh nilai P =0,021( <0,05). Kesimpulan: Adanya hubungan yang signifikat antara status sosial ekonomi dengan karies gigi pada anak bina putra II sukarami palembang. Kata kunci: Status sosial ekonomi, Karies gigi, Anak TK

Abstract

ABSTRAK

Latar Belakang: Status sosial ekonomi merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi status kesehatan, Perilaku hidup sehat dapat dipengaruhi oleh sosial ekonomi yaitu pekerjaan, pendapatan. Pekerjaan menunjukan Status sosial ekonomi karna dari bekerja segala kebutuhan dapat terpenuhi. Status sosial ekonomi dapat mempengaruhi, gaya hidup, dan akses terhadap informasi dan pelayanan kesehatan.

Metode: Menggunakan metode deskriptif analitik dengan sampel penelitian berjumlah 44 reponden terdiri dari orang tua dan anak TK bina putra II

Hasil: Orang tua yang memiliki status sosial ekonomi katagori Rendah 13,6%, Sedang .72,8%. Tinggi 13,6%. Dan anak yang memiliki karies gigi (def-t) katagori rendah 36,4%,sedang 50%,dan tinggi 13,6%. Berdasarkan uji statistik Chi Square di peroleh nilai P =0,021( <0,05).

Kesimpulan: Adanya hubungan yang signifikat antara status sosial ekonomi dengan karies gigi pada anak bina putra II sukarami palembang.

References

DAFTAR PUSTAKA
1. Fatmasari D, Sabilillah Mf. Asuhan Keperawatan Gigi Dan Mulut Pada Pasien Diabetes Melitus (Laporan Kasus). J Kesehat Gigi. 2015;2(2):72–8.
2. Susi S, Bachtiar H, Azmi U. Hubungan Status Sosial Ekonomi Orang Tua Dengan Karies Pada Gigi Sulung Anak Umur 4 Dan 5 Tahun. Maj Kedokt Andalas. 2012;36(1):96.
3. Tulangow Jt, Mariati Nw, Mintjelungan C. Gambaran Status Karies Murid Sekolah Dasar Negeri 48 Manado Berdasarkan Status Sosial Ekonomi Orang Tua. E-Gigi. 2013;1(2).
4. Fatmasari M, Widodo W, Adhani R. Hubungan Antara Tingkat Sosial Ekonomi Orang Tua Dengan Indeks Karies Gigi Pelajar Smpn Di Kecamatan Banjarmasin Selatan. Tinjauan Smp Negeri 11 Banjarmasin. Dentin. 2019;1(1).
5. Maliga I, Kesuma Eg, Hasifah H. Hubungan Tingkat Pengetahuan Kesehatan Gigi Dan Mulut Dalam Mencegah Karies Gigi Anak Usia Sekolah. Journals Ners Community. 2021;12(2):157–67.
6. Fadia Ivk, Prasetyowati S, Hadi S. Pendapatan Orang Tua Dengan Kejadian Karies Gigi Anak Tk Dharma Wanita Persatuan Tambakrejo 1 (Studi Di Kec. Krembung Kab. Sidoarjo). J Ilm Keperawatan Gigi. 2022;3(2):305–12.
Published
2023-07-06
How to Cite
Wahyuni, S., Nurhayati, M. and Septiana, R. (2023) “KOLERASI STATUS SOSIAL EKONOMI TERHADAP KEJADIAN KARIES GIGI ANAK TK BINA PUTRA II SUKARAME PALEMBANG”, Jurnal Kesehatan Gigi dan Mulut (JKGM), 5(1), pp. 14-22. doi: 10.36086/jkgm.v5i1.1596.