Pengaruh Model Supporting, Action, Well-Being, Education & Training, Holistic (Sabeth) Dalam Meningkatkan Self Awareness Untuk Mencegah HIV: Analisis Statement

Keywords: Self Awareness, Perilaku Mencegah HIV

Abstract

Latar belakang: Self awarenes atau kesadaran diri merupakan salah satu konsep yang dapat dikembangkan dalam upaya pencegahan HIV. Salah satu kegiatan yang bisa menimbulkan kesadaran diri yaitu sadar diri kita ini manusia yang memiliki hubungan dengan Tuhan. Kesadaran diri untuk mencegah perilaku HIV adalah direncanakan melalui Program Supporting, Action, Well-Being, Education and Training (SABETH). Metode: dari konsep yang digunakan dalam penelitian dirumuskan  statemen dengan langkah: menseleksi statement untuk dianalisis: penyederhanaan statemen;  mengklasifikasi statement; menguji konsep dalam statement untuk definisi dan validasi; menentukan hubungan antar konsep berdasarkan tipe, tanda dan kesimitrian, menguji kelogisan dan memutuskan testabilitas. Hasil: Program SABETH adalah suatu paket intervensi keperawatan holistik yang berorientasi pada membantu pasien, keluarga atau masyarakat dalam mengidentifikasi dalam kebutuhan dan kemampuan dalam meningkatkan pengetahuan, skill, sikap dan kemudian melaksanakan pengelolaan dirinya. Suporrting: Informasi tentang pencegahan HIV dan perawatan diri; Action: Memelihara kemampuan pasien dalam merawat diri dan mencegah penularan HIV. Well-being: Mampu meningkatkan efikasi diri dengan mengidentifikasi hambatan; Education: meningkatkan pengetahuan tentang pencegahan HIV; Training: Pelatihan yang ditujukan untuk meningkatkan self awareness bagi pasien, keluarga, masyarakat agar pasien HIV hidup berkualitas; Holistic: mandiri dalam perawatan diri fisik, psikologi, sosial, budaya dan spiritual dengan dukungan keluarga dan masyarakat.

References

Akerjordet K, Severinsson E Emotional intelligence: a review of the literature with specific focus on empirical and epistemological perspectives Journal of Clinical Nursing 2007, 16, 1405 – 1416 10. Bartkeviciene, A, Social work students experiences in ‘self’ and professional ‘self’ awareness by using the art therapy method European Scientific Journal 2014, 10, 5, 12 – 23 11.

Astuti, D dan Ahyani, L.N. (2016). Pengaruh CBT (Cognitive Behavior Therapy) terhadap Nurani pada remaja dengan perilaku agresif. Jurnal ilmiah Psikologi. Intuisi jurnal psikologi ilmiah 8 (1) (2016) p - ISSN 2086-0803 e - ISSN 2541-2965. http://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/INTUISI

Azam, M (2014). Model Integrasi Pendidik Komunitas dengan Sistem Poin “Rp” (Reward-Punishment) untuk Pencapaian Condom Use 100% di Lokalosaso. Jurnal Kemas, 10 (1): 25-32.

Bandura, A. (1997). Self-Efficacy The Exercise of Control. New York: W.H. Freeman and Company

Basyuni, M.M. (2008). Peran Komunitas Lintas Agama dalam Pencegahan HIV/AIDS. http://satudunia.oneworld.net/?q=node/1393. Diakses tanggal maret 2020

Brook, A dan Devisi, R.C. (2001). Self reference and self awareness. Volume 30.

Philadelphia Camphany.

Caldwell, C. dan Hayes, L. A. (2016). Self-efficacy and self-awareness: moral insights to increased leader effectiveness. Journal of Management Development. Vol. 35 No. 9, pp. 1163-1173. DOI 10.1108/JMD-01-2016-0011.

Campbell (1980). https://linadjafar.blogspot.com/2011/04/analisa-diri-perawat.html

Chinn P. & Kramer M. (1999) Theory and Nursing: Integrated Knowledge Development, 5th edn. Mosby, St Louis, MO.

Darmawan, Y (2009). Membincang Holistik dalam Antropologi. Diakses di http://www.timur-angin.com/2009/08/membincang-holistik-dalam-antropologi.html

Damasio, A. 1999. The Feeling of What Hoppen: Baby, Emotion and the Making Conciousness. London. Heineman.

Depdiknas. (1996). Kamus Besar Bahasa Indonesia: Edisi Ketiga. Jakarta: Pusat Bahasa Depdiknas.

Devita, Y (2017). Deteksi dan perawatan HIV/AIDS (VCT & CST). https://yandeivita.blogspot.com/2017/02/deteksi. Diakses maret 2020.

Duval, S., and Wicklund, R.A. (1972). A Theory of Objective Self Awareness. New York: Academic Press.

Duval, Shelley T, and Silvia, P.J. (2001). Self-Awareness and Causal Attribution: A Dual Systems Theory. New York: Kluwer Academic Press.

Dwidiyanti, M (2015), Pengaruh tindakan keperawatan Holistik Program SOWAN efektif meningkatkan kemandirian fisik, kemandirian psikologi, kemandirian sosial dan kemandirian spiritual pasien TB paru. Eprints.undip.ac.id/11101/1/PDF_jurnal.pdf. Di akses maret 2020

Goleman, D. 2002. “Emotional Intelligence (Terjemahan T Hermaya)”, PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta

Goleman, D. 2006. “Emotional Intelligence (Terjemahan T Hermaya)”, PT Gramedia Pustaka

Utama, Jakarta

Goleman, D (2016). Kecerdasan emosional. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Grice

Infodatin HIV dan AIDS (2020). Pusat data dan Informasi Kementerian Kesehatan RI.

Jack K, Miller E, Exploring self awareness in mental health practice. Mental Health Practice, 2008, 12, 31-35

Juliastika, dkk, 2011. Hubungan Pengetahuan tentang HIV/AIDS dengan Sikap dan Tindakan Penggunaan Kondom Pria pada Wanita Pekerja Seks di Kota Manado. Manado: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sam Ratulangi Manado.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2017). Laporan Situasi Perkembangan HIV/ AIDS dan PIMS di Indonesia Januari-Maret 2017. Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit; Jakarta

Kimbir, R.A., Udoo, M.J.I., dan Aboiyar, T., (2012), A Mathematical Model For The Transmission Dynamics Of HIV/AIDS in A Two-Sex Population Considering Conseling and Antiretroviral Therapy (ART), J. Math. Comput, Nigeria.

Komisi Penanggulangan HIV/AIDS di Sumatra Utara. (2019). https://kpa-provsu.org/alamat.php

Kring dkk. (2007). Abnormal Psychology Tenth Edition. United State of Amerika: John Wiley & Son.

Kusyairi, A & Addiarto, W. (2019). Analisis factor yang mempengaruhi self awareness masyarakat dalam melakukan mitigasi bencana di area rawan bencana gunung bromo desa Ngadisari, kecamatan Sukapura. Probolinggo. Jurnal Ilmu Kesehatan Volume 2, No. 2, Februari 2019: Page 42-47 ISSN: 2579-7913

Liliweri, A (2015). Komunikasi Antar-personal. https://books.google.co.id/books?id=Zv-

AAwAAQBAJ&pg=PT95&dq=kesadaran+diri+adalah&hl=en&sa=X&ved=0ahUKEwjp1fXN7u3nAhWtxzgGHbgvBwMQ6AEISzAD#v=onepage&q=kesadaran diri adalah&f=false

Mee-Yan Cheung-Judge (2001). The Self as an Instrument– A Cornerstone for the Future of OD. VOL. 33 | NO. 3 | 2001

Moroz, S. M. (2007, June). Improving Chronic Illness Care: The Chronic Care Model. Current Issues in Cardiac Rehabilitation and Prevention, 15(1), 2-4.

Orem, D. (2001). Nursing: concept of practice. Michigan: Mosby.

Pujianto A, & Dwidiyanti, M. (2009). Studi Fenomenologi: Kesadaran diri (Self awareness) wanita pekerja seks (WPS) melakukan pemeriksaan VCT (Voluntary counselling and testing) di layanan mobile VCT RSUD RAA Soewondo Pati di Resosialisasi Lorong indah (LI) Margorejo Pati. Eprints.undip.ac.id/11101/1/PDF_jurnal.pdf. diakses maret 2020

Richard, A.A, Shea.K (2011). Delineation of Self-Care and Associated Concepts. Journal of Nursing Scholarship. 43 (3): 255-264

Rijken M, Jones M, Heijmans M, Dixon A (2008) Supporting self-management. In: Nolte E, McKee M, editors. Caring for people with chronic conditions: a health system perspective. Maidenhead: Open University Press/McGraw Hill.

Rodgers B.L. (2000). Concept analysis: an evolutionary view. In: Concept Development in Nursing: Foundations, Techniques and Applications. 2nd edn. (Rodgers B.L & Knafl K.A, eds.) Saunders, Philadelphia, pp 77-102. 3.

Rustika, I.M (2012) Efikasi Diri: Tinjauan Teori Albert Bandura. BULETIN PSIKOLOGI FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS GADJAH MADA VOLUME 20, NO. 1-2, 2012: 18 – 25 ISSN: 0854-7108

Shaiful, E.M dan Setiawan, A. (2017). Analisis kontrol optimal model matematika penyebaran penyakit HIV pada populasi heteroseksual. Seminar Nasional Matematika dan Aplikasinya, 21 Oktober 2017 Surabaya, Universitas Airlangga

Sianturi, S. A (2012). Hubungan Faktor Predisposisi, Pendukung dan Penguat dengan Tindakan Penggunaan Kondom pada WPS untuk Pencegahan HIV/AIDS di Kabupaten Serdang Bedagai. https://id.123dok.com, diakses maret 2020

Steven J. Stein, and Book, Howard E, Ledakan EQ: 15 Prinsip Dasar Kecerdasan Emosional Meraih Sukses, terj. Trinanda Rainy Januarsari dan Yudhi Murtanto, Kaifa, Bandung, 2003, hlm. 39

Son, V. H., Luong, T, Thi Diem My, N (2018). Self Awareness and self managemen of students in Grades 4 and 5 in Vietnam. Journal of Educationand Psychology in the Community 8 (1 & 2), July, 146-156

Sukmono, B.D (2013). Etika Driyarkara dan relevansinya di era Postmodern. Jurnal Filsafat Vol. 23, Nomor 1, April 2013

Solso, R.L., et all (2008). Cognitive Psychology. 8 th Edition. University of Northern Iowa.

Sudarsono, S. (2000). Menepis Kritis Identitas. Jakarta. PT elex Komputindo Kelompok Gramedia)

Stahl T. (2017) The Metaethics of Critical Theories. In: Thompson M. (eds) The Palgrave Handbook of Critical Theory. Political Philosophy and Public Purpose. Palgrave Macmillan, New York

Taylor, C.M. 1985. Interpretation and the sciences of man. In Philosophy and the human sciences. philosophical papers 2, 15–57. Cambridge/New York: Cambridge University Press.

The College of Mental Health Counselling. Instrumen The Self Awareness Quesionare. The_Self-Awareness_Questionnaire_downloa%20(1).pdf. di akses Maret 2020

Utoyo, I (2011). Manajemen Alhamdulillah. Melejitkan kepemimpinan diri dengan toeri cAAwAAQBAJ&pg=PT95&dq=kesadaran+diri+adalah&hl=en&sa=X&ved=0ahUKEwjp1fXN7u3nAhWtxzgGHbgvBwMQ6AEISzAD#v=onepage&q=kesadaran diri adalah&f=false

Walker, L.O & Avant, K.C (2011). Strategies for Theory Construction in Nursing, 5th Edition

The University of Texas at Austin & The University of Texas Health Science Center at San Antonio

Whetten, D. A dan Cameron, K. S. (2011). Developing management skill. 8th edition. Pearson.

Williams.V and Kaur, H. (2012) The psychosocial problem of pulmonary tuberculosis patients undergoing DOTS. In selected of Jalandhar district Punjab.journal of pharmacy and biologic sciences. ISSN:2278-3008 volume 1, pp 44-49.

Yuliza, W.T. (2019). Analisis Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Pencegahan HIV/AIDS Pada Wanita Pekerja Seksual di Kota Padang. http://jur nal.fk.unand.ac.id

Published
2022-11-30
How to Cite
Sinulingga, E. (2022). Pengaruh Model Supporting, Action, Well-Being, Education & Training, Holistic (Sabeth) Dalam Meningkatkan Self Awareness Untuk Mencegah HIV: Analisis Statement. JKM : Jurnal Keperawatan Merdeka, 2(2), 113-125. https://doi.org/10.36086/jkm.v2i2.1442